Kamis, 30 Desember 2010

Kumpulan beberapa wejangan dari Pak Mario Teguh

Masa kini Anda seharusnya
berisi kesibukan tentang masa depan,
daripada tentang masa lalu

berkenaan dengan yang mungkin
dan yang bisa Anda lakukan,
daripada mengeluhkan yang sulit
dan yang tidak mungkin

berkenaan dengan yang
lebih membahagiakan,
daripada memanjakan perasaan buruk,

dan berkenaan dengan merayakan
penggunaan dari kekuatan Anda,
daripada penyesalan dan
peng-kambing-hitaman kelemahan Anda.

Mario Teguh


Banyak orang memimpikan hidup
yang bergelora dan benderang
seperti api unggun yang melangit
jilatan apinya,
tetapi hidup dengan semangat
seperti KOREK BASAH.

Hmm ...

Kasihan ya ..,
orang yang ayahnya atau ibunya korek basah,
anaknya, pasangannya, pemimpinnya,
dan sahabatnya korek basah.

Semoga Tuhan merestui upaya kita
untuk menjadi korek yang galak
untuk memulai api unggun
yang membesarkan kehidupan.

Mario Teguh


Tanda dari seorang muda
yang tumbuh mendewasa dan
memiliki kepemimpinan yang baik
atas hidupnya sendiri,
adalah hilangnya kekhawatiran
mengenai masa depan.

Mengkhawatirkan ketidak-pastian
masa depan adalah
kesibukan mental orang muda,
atau kegelisahan orang yang menua
tanpa menjadi lebih mampu.

Masa depan itu pasti berbeda
dengan hari ini.

Kita tidak bisa sesuai untuk masa depan
tanpa membarukan diri.

Mario Teguh


Reaksi terhadap yang terjadi
adalah penentu kualitas hidup.

Masalah dan kesulitan yang sama
bisa terjadi kepada siapa pun,
tetapi reaksi setiap orang terhadapnya
bisa jadi sangat berbeda.

Dan memang kita dibedakan
dari cara kita bereaksi terhadap masalah.

Jangan pernah lupakan,

Bukan yang terjadi kepada Anda,
yang menentukan keberhasilan hidup ini,
tapi apa yang Anda lakukan
karena yang terjadi itu.

Mario Teguh


Tak pantas bagi kita
untuk berharap mendapat jawaban
dari seluruh permintaan kita kepada Tuhan,
jika kita tidak seluruhnya bersungguh-sungguh
dalam mengupayakan kepantasan
untuk menerimanya.

Yang pantas menerima, akan menerima.

Karenanya,

Marilah kita maksimalkan ketulusan
dalam kerja keras kita,
agar maksimal rezeki bagi kesejahteraan
dan kebahagiaan keluarga kita,
dan bagi sesama yang kita layani.

Mario Teguh


Kualitas hidup kita
ditentukan bukan hanya oleh
kualitas jawaban
untuk pertanyaan kita,
tapi terutama oleh kesediaan kita
untuk bersikap dan bertindak
sesuai dengan jawaban itu.

Tidak ada jawaban
yang bisa menolong orang
yang tidak bertindak.

Tapi, memang ada orang
yang hanya bertanya,
apa pun jawaban yang Anda berikan

Bahkan setelah ini, dia akan bertanya lagi

Habis, gimana dong?

Mario Teguh


Orang yang bisa berlaku tenang
dalam karir dan kehidupan
yang tanpa rencana,
tidak bisa disebut bersabar.

Dia hanya terbiasa
untuk tidak merasa gelisah
dalam pelemahan hidupnya.

Itu sebabnya,

Jika Anda sulit bersabar,
mudah lah memulai.

Jika Anda tidak sabar
dengan lamban-nya perbaikan,
cepatlah perbaiki cara-cara Anda.

Jika Anda tidak sabar menunggu,
utamakanlah tindakan yang cepat menghasilkan.

Mario Teguh


Tidak ada perjalanan datar
dalam kehidupan ini.

Jika kita tidak sedang naik,
kita pasti sedang turun.

Berhati-hatilah dengan perasaan
bahwa hidup ini hanya begini-begini saja.

Perasaan bosan dengan kehidupan
yang tak bervariasi
adalah tanda melemahnya kehidupan.

Janganlah berlama-lama
dalam tidak adanya perubahan.

Nyalakanlah hati Anda,
cemerlangkanlah mata Anda.

Bangkitlah!

Anda jiwa yang super!

Mario Teguh


Seorang pesimis adalah pribadi
yang tidak melihat kemungkinan baik
dari apa pun yang dilakukannya
atau yang akan terjadi di masa depan.

Dia sama sekali tidak bodoh,
bahkan sering kali adalah
pribadi yang sangat cerdas dan
gemar menganalisa.

Tetapi,
mungkin hatinya telah dikuasai
oleh kegelapan,
sehingga dia hanya berfokus
pada bayangan,
saat sebetulnya dia bisa melihat sinar.

Tuhan, peliharalah hati kami.

Aamiin


Jadilah penentu
bagi nasib Anda sendiri.

Putuskanlah sendiri
bagaimana Anda akan menjalani
kehidupan ini.

Jangan Anda serahkan
kepemimpinan hidup Anda
kepada mereka
yang tidak akan bertanggung jawab
jika Anda gagal.

Bangunlah keberanian Anda
dalam ketulusan
untuk mengikuti petunjuk Tuhan
untuk setia kepada yang benar.

Jika Anda berani,
Anda tidak mungkin memilih
hal-hal yang tidak membesarkan Anda.

Mario Teguh


Ada orang yang bekerja
di tempat yang tidak menghormati
dan sembarangan membayarnya,
tapi dia tetap bertahan di situ
karena takut tidak ada rezeki baginya
di tempat lain.

Memang mengherankan,
tetapi tidak setiap orang
yang menyebut dirinya beriman,
percaya bahwa rahmat Tuhan itu
besar dan tersebar luas.

Hmm …

Jika dia beriman,
dia akan bersikap lebih berani.

Karena,

Keberanian adalah bukti iman.

Mario Teguh


Anda harus menemukan
pemungkin bagi keberhasilan
di dalam pekerjaan Anda.

Jika tidak ada di situ,
berarti Anda sedang berada
di dalam pekerjaan yang salah.

Mudah-mudahan Anda
tidak termasuk orang yang tidak tegas
mengupayakan pekerjaan yang baru.

Dan yang umumnya mereka lakukan
adalah bertahan di pekerjaan
yang tidak berpotensi itu, dan
menyalahkan perusahaan
dan nasib yang berlaku tidak adil.

Mario Teguh


Seorang yang negatif
dan hatinya penuh keluhan,
saat dihentikan oleh lampu lalu lintas,
akan mengatakan:

"Wah, saya dapat lampu merah,
terpaksa berhenti deh!

Bisa telat kalau begini terus."

Seorang yang positif
dan hatinya penuh doa,
saat dihentikan oleh lampu lalu lintas,
akan mengatakan:

"Wah, sayang ya?
saya kehilangan lampu hijau.

Mudah-mudahan di perempatan
berikutnya
saya dapat lampu hijau."

Mario Teguh


Engkau yang digalaukan
dengan tak jelasnya jaminan
bagi masa depanmu,

sesungguhnya,

Tuhan Yang Maha Penyayang
dan Maha Kaya itu
akan menyelamatkan mu

jika engkau hidup dan bekerja
dengan cara yang pantas
bagi jiwa yang direncanakan
untuk hidup damai, sejahtera,
dan berbahagia.

Ingatlah ini,

Harapan baik
pada pribadi penuh syukur
yang sedang bekerja keras
adalah
kekuatan pengubah rencana langit.

Mario Teguh


Tuhan tidak memberikan masalah
yang lebih besar daripada kemampuan kita
untuk menyelesaikannya.

Tetapi,

Menunda tindakan nyata untuk
menyelesaikan masalah,
adalah perilaku yang mengijinkan
masalah itu tumbuh lebih besar
daripada kemampuan kita.

Maka,

Suka atau tidak suka,
masalah adalah perintah untuk
segera bekerja menuju keadaan
yang kita sukai.

Mario Teguh


Sebagian besar ratapan kesedihan
adalah perilaku mengasihani diri sendiri.

Dan,

jika ketertarikan Anda adalah
melanjutkan keluhan mengenai
bagaimana kehidupan ini tidak berlaku adil
kepada Anda, maka tumbuhlah kesedihan Anda.

Maka,

gunakanlah siang Anda untuk terlibat
dalam kegiatan bersama orang lain
yang sibuk mengunduh rezeki, dan
gunakanlah malam Anda untuk
beristirahat dengan penuh kesyukuran.

Mario Teguh


Jika Anda telah memiliki impian,
berilah tanggal bagi pencapaiannya,
dan impian itu akan menjadi cita-cita.

Ingatlah, bahwa

CITA-CITA ADALAH IMPIAN YANG BERTANGGAL.

Kemudian,
Anda tinggal menyusun urutan tindakan
untuk mencapainya pada tanggal itu.

Sehingga,
semakin Anda menunda,
semakin tanggal itu terdorong menjauh.

Dan semakin Anda malas,
semakin cita-cita itu menjadi tidak berarti.

Mario Teguh


Anda seolah bisa meramal
kualitas masa depan seseorang
dari kemudahannya untuk
memperbarui diri.

Tapi,

Ada orang yang sibuk menjelaskan
kepada seluruh dunia
bahwa berubah itu sulit,
orang lain tidak mendukung
dan bahwa masih banyak hal
yang belum siap untuk menjamin
keberhasilannya.

Hmm …

Kita tidak mungkin berhasil
melihat dunia yang baru,
tanpa membarukan cara kita
melihat diri sendiri.

Hijrahlah!

Mario Teguh


Orang yang ingin menjadi orang kaya,
harus memperkaya orang lain.

Orang yang ingin menjadi orang kaya
yang damai, harus bekerja dengan jujur
dan mencapai keuntungan dengan adil.

Maka,

Apakah yang Anda kerjakan hari ini
memperkaya orang lain, atau
apakah Anda hanya menjadi bagian
dari biaya?

Apakah hati Anda tenang dan damai,
karena Anda bekerja dengan jujur dan adil?

Sesungguhnya, hati Anda tahu.

Mario Teguh


Kita tidak mungkin
berlaku malas untuk satu hal,
tanpa menjadi rajin untuk hal yang lain.

Itu sebabnya,
orang yang malas belajar,
sebetulnya rajin melambankan
dan menumpulkan pikirannya sendiri.

Itu juga sebabnya,
orang yang malas bekerja,
sebetulnya rajin membesarkan
keterpaksaan untuk berhutang
atau meminta-minta.

Marilah kita meminta perlindungan Tuhan,
agar kita tidak menganiaya diri kita sendiri.

Mario Teguh

Wejangan dari Kak Ilnayuti Sari*

*Kakak satu ini join Oriflame Januari 2009, dan saat ini, 2 taun sejak join, telah berada di posisi Qualifier Diamond Director*
Berikut ini wejangan dari Kak Ilna :


Alhamdulillah menutup tahun ini dengan perasaan yang luarbiasa senangnya.
Alhamdulillah sudah 24 bulan bergelut di bisnis anti korupsi, anti bankrut, anti rugi, anti stress. Jalanin Oriflame di BossFamily rasanya bedaaaaaaaaaaaa banget dibanding jaman jabot gue jalanin Oriflame. Gak pake pusing2 tauk2 taraaaaaaa selama 24 bulan ini ternyata grupku ada 24 BOSSES.

Bosses adalah sebutan pagi para Senior Manager ke atas yang pendapatan minimalnya 4-7 jutaan. Di dalam jaringanku, total 24 bosses ini bonusnya mulai dari 4-30 juta sebulan. Yang 30 juta siapa ? ya aku lah. Alhamdulillah.

Secara statistic, ini pencapaian grupku selama 24 bulan ini.

17 Senior Manager
7 Director
1 Sapphire (saya)

Selain itu secara parallel mereka juga sedang menjalani kualifikasi ke title yang lebih tinggi :
16 kualifikasi Director
3 kualifikasi Gold Director (Ida, Eva, Cia)
1 kualifkasi Senior Gold (Rosa)
1 kualifikasi Diamond (saya)

Hadirnya 24 bosses ini adalah hasil beranak pinak dari 7 orang downline langsungku. Alhamdulillah bukan aku saja yang jago cetak kaki, semua donlenku jago.

Membina para konsultan agar konsisten, itu bukan pekerjaan susah. Tapi kenapa banyak yang tumbang di tengah jalan ? mereka gak bisa mengendalikan emosi. Emosi di bisnis ini ibarat angin yang bertiup kencang. Kalau payungnya kecil, ya pasti rusak tuh payung. Selain itu punya motivasi gak, punya impian gak?. Kalo gak cukup punya modal emosi, motivasi dan impian, wassalam deh. Pasti bablas ilang gak berbekas. Mereka ilang karena merasa susah membina donlen, yang utamanya sebetulnya membina emosi mereka sendiri.

Ke 24 bosses di tim ku ini bukannya gak ngalamin up and down. Eva Pitna pernah bilang diawal dia merintis bisnis ini “ternyata butuh konsentrasi ya Na”. Betul banget. Adik kandung saya, Mahdanita, malah nomernya sempet mati gara2 gak dijalanin dan akhirnya gabung ulang karena melihat saya serius di bisnis dan naik peringkat terus, sekarang setiap hari bicaranya selalu optimis dan pastinya uang bulanannya juga nambah. Bisnis ini perlu konsisten.

Tapi satu hal yang pasti adalah, Oriflame merubah KEBIASAAN mereka. Dulu Eva, Cia, Tatik, Bona adalah pekerja kantoran, sekarang mereka sudah meninggalkan itu semua. “enak, skrg bisa bangun siang, kerja gak harus keluar rumah, bonus bulanan naik terus”. Yang masih kerja kantoran double agent kayak saya, Catherina, Sae Gilmanti (kami para agent asuransi di perusahaan besar loooh) merasa luarbiasa ada di bisnis ini karena sinergi yang begitu fantastis di 2 kerjaan kami. Belum lagi yang masih kerja kantoran konvensional dari pagi sampek sore ngantooooor macet2an pulang pergi kayak Chietut, Rosa, Vidya, Shendy, Rosalina, Ghina, aduh siapa lagi ya banyaaaaak. Adik kandung saya yang satu lagi (saya punya 2 adik), Rosa Puspasari, bahkan udah 3-4 bulanan ini asisten rumah tangganya ada-gak ada. Dan udah sebulanan ini nyaris tanpa ART, tapi bisa menelorkan 3 Senior Manager di bulan ini. “ini hanya masalah time management, saya gak mau jadi ibu yang suka BCA (banyak cari alesan), saya juga masih kerja kantoran dan setiap bulan pasti dinas luar kota. Sekarang bonus oriflame saya 10 jutaan, hampir menyamai gaji kantor.”. Tuh. Sekarang mereka sedang merancang kapan waktu yang tepat untuk kerja dari rumah.

Berkelas. Bisnis ini jangan dijadikan usaha sampingan. Di bisnis apapun kalau dijalani serius pasti berhasil. Capek ? gak ngos2an kok jalanin Oriflame di BossFamily. Masih bisa urus anak, cengangas cengenges di kafe bareng temen, kongkow bareng donlen, shopping bareng keluarga, anter jemput dan main sama anak, masak untuk keluarga, tetep bisa beberesan domestic di kala ART lagi mudik (kayak saya skrg ini, ART mudik 3 minggu, mantep! jangan lama2 dikampung, Fer). Hidup mau ngapain sih kalo gak sukses. Gagal ? do something please, gak harus Oriflame-an, apapun itu, kalau serius, pasti sukses. Kami memilih sukses di Oriflame. Rewardnya sangat pantas diperjuangkan. Thanks BossFamily. Thanks Mbak Meuthia Rizki upline-ku.

2011 di depan mata, semuanya siap dengan resolusinya masing2.

Saya ? sudah saya tulis di blog saya.
Mereka ? mereka sedang mencari tim andalan yang merasa pantas memiliki kehidupan luarbiasa. Apakah anda salah satunya ?


Cuma bisa speechless, yang pasti di otak cuma bisa bilang "Wooowwww, luar biasa"
Apapun bisa terjadi selama kita mau berusaha & berdoa, Insya Allah, Allah SWT akan merubah nasib orang yang mau berusaha & mau merubah nasibnya sendiri. Klo cuma ngeluh, kalo cuma 'bca', gak cuma orang2 sekitar yang bosen denger keluhan kita, yang pasti nasib juga kagak berubah.
Nunggu uang jatoh dari langit?????? Ke laut aza deh ........................ *tepok jidat klo masih ada orang yg doyan ngimpi kayak gini alias males2an*

Rabu, 29 Desember 2010

Rencana awal tahun 2011

Mo rekrut heboh & borongan, di Lembaga Pendidikan Keterampilan Rias Pengantin, dibantu oleh nenek upline tercinta, Galuh Ferianti plus (smoga bisa nongol ya Cin), upline-ku yang barusan brojolan anak ke-2, Anindita Basuki.
Deg2an????? Yupz, so pasti, coz ini even pertamaku sejak join Oriflame 2.5 bulan yang lalu, tapi klo stres diturutin mulu, kagak ada hasilnya booo..........., mending dijalanin aza, lha wong full suport gene, kurang apa lagi seh di Bossfamily. Iya to?
Ini neh desain undangan untuk acara home share, hari tanggal & lokasi sengaja tidak aku cetak sekalian coz rencana dalam bulan Januari 2011, mo adain home share sebanyak2nya, mo rekrut seganas2nya, jadi pesen undangan borongan, entar bagian hari tanggal & lokasi yang berbeda2 itu, diketik aza dikertas trus ditempelin.
This is it

Ada fotoku lho *narsis*
Desain undangan bukan rancangan Eva, dibantu buyut upline-ku, mbak Nining plus comot sana comot sini, smoga bisa menarik hati mata orang2 yg ingin memiliki penghasilan luar biasa dengan modal minim.

Wejangan dari Pak Mario Teguh

Dua hari lagi kita akan 
memasuki tahun baru 2011.

Hmm …

Banyak sekali janji dan
resolusi tahun baru di awal 2010
yang belum kita laksanakan,
yang sebetulnya juga janji-janji lama
dari tahun-tahun sebelumnya.

Kebaikan hidup tidak bisa dibangun
hanya dengan janji-janji yang kosong pelaksanaan.

Marilah kita melakukan
yang mungkin kita lakukan hari ini,
agar kita mencapai yang tadinya tidak mungkin.

Mario Teguh



---------------------------------------------------
Sabar & tetap semangat, itulah kuncinya, karena apa yang sedang aku jalani saat ini, mungkin bagi sebagian orang ................. hhhmmmm, apa ya istilah tepatnya, bisa dikatakan menjalani sesuatu yg di luar kewajaran, sesuatu yg sepertinya berat untuk dijalani, sesuatu yg dengan contoh2 sebelumnya ada yang gagal, meski yang sukses pun sebenarnya bejibun tapi malah kagak keliatan, hehehehe
Ok lah, apapun yang dinilai orang, apapun yang dilihat orang, apapun komentar orang, apa yang sedang saya jalani saat ini sesuatu yang sangat penting bagi masa depanku terutama keluargaku, nasib dan masa depanku ada ditanganku, bukan ditangan orang lain. Klo aku sukses, aku juga kan yang menikmatinya, bahkan bukan cuma aku lho, yang penting keluargaku pun bisa ikut menikmatinya. Jadi ngapain peduli dengan komentar orang, ngapain ngurusi orang yg sudah menolak ajakanku, aku kan ngajakin nambah penghasilan secara halal, bukan ngajakin korupsi *jiyaaaaahhhh, koq ngelantur to Jeng*
Resolusi tahun 2011??????
Banyak banget, yang pasti intinya g jauh2 dari apa yang dipesankan bapak Mario Teguh, bukan sekedar janji tapi BUKTIIIII..............
Akan aku buktikan bahwa pilihanku benar, yang pasti 2011 aku harus jadi Director, sebagai modal agar taun 2012 aku bisa bikin resolusi 'Berwisata ke LN (moga2 ke negara berbahasa Jerman, biar bisa praktek bahasa, hihihihihi) gretong dari Oriflame'
AMIIIIIINNNNNNN...........................

Selasa, 28 Desember 2010

Mengeluh & Berkhayal

Gaji numpang lewat doanx, habis buat bayar ini itu, pusing ngatur duit yang cuma segitu2nya ................
Keluhan yang sangat umum terjadi. Tetangga curhat, temen ngobrol dengan tema yang sama. Eva bosen kagak?
Gak juga, lha wong tetangga curhat, temen ngeluh, mosok gak didengerin, tega amat yakz, kan Eva tipe pendengar yang baik *halaaahhhh..............*
Gak bosen2 juga Eva menawarkan solusi untuk mengatasi permasalahan itu, tapi apa coba jawaban yang sering Eva terima : Males ah, susah, gak telaten, malu, gak enak sama yang temen, tetangga yang udah jadi member, bla bla bla .....................
Sebenarnya kenapa seh manusia diberi anugerah oleh Allah SWT yang namanya 'MASALAH'??????
Ya biar manusia berusaha untuk memecahkan masalah itu, bukan cuma mengeluh aza, emang dengan mengeluh masalah beres??????? Nggak kan ..................
Yang ada cuma capek pikiran, capek mulut cuap cuap sono sini curhat mengeluh tiap bulan isi keluhan, isi curhat samaaaaaaa mulu, gak jauh2 dari urusan duit cekak.
Padahal.................. klo modal doyan cuap cuap sono sini dipake untuk prospek orang lain tentang bisnis Oriflame, kan malah lebih menghasilkan duit tow?
Yang lebih aneh lagi, ada temen yang berkhayal hujan duit dari langit. Busyeeeeettttt.............. dengernya aza dah mo ketawa, hehehehehehe, emang pernah terjadi peristiwa kayak gitu????? *nahan ketawa mpe mules*
Klo ada yg bilang pernah liat hujan duit, berlembar2 uang 1000perak, yg jatuhin pakar marketing itu lho, klo g salah waktu itu dijatuhin dari pesawat (ato helikopter yakz??? *lupa*). Yupz, emang bener pernah terjadi. Trus banyak yang mengejar tuh, bahkan mpe ada yang kehilangan kuku jempol kaki karena konsentrasi liat duit jatuh dari atas, mpe lupa klo kaki nyangkut batu.
Duuuuhhhh.................ngelus dada deh *sedih*, seperti itu kah yang diharapkan???? Mental gak mau kerja, maunya nyomot duit aza, g peduli cuma 1000perak, dibela2in mpe menyakiti diri sendiri, padahal klo dipikir logis, biaya untuk berobat akibat ulahnya, malah lebih tinggi daripada duit jatuh yang dia peroleh (lha wong cuma 1000perak).
Yukz temen2, sodara2, jangan cuma mengeluh, masalah gak akan hilang klo bukan kita sendiri yang mencari pemecahannya. Klo urusannya berkaitan dengan UUD (Ujung Ujungnya Duit), apa salahnya seh menjalankan bisnis yang mudah, murah plus menyenangkan ini.
Daripada cuma mengeluh duit cekak, mending ambil tindakan untuk 'membuang' keluhan itu menjadi 'mencetak' uang.

Klik disini, aku bantu temen2 untuk memecahkan masalah klasik itu
www.bossluarbiasa.com/?id=bisnisnyaeva

Ato mo langsung ke hotline ini 021 - 99351272

YMan, Fesbukan, sok atuuuhhhh ..............

Kamis, 16 Desember 2010

Tips & trik ngadepi manusia yg 'bca' = banyak cari alasan

Yg punya blog join Oriflame lum sampe 6 bulan, tapi Alhamdulillah dikaruniai semangat prospek sono sini, jadi mendapat berkah kesempatan ketemu berbagai macam tipe orang. Berikut ini, macam2 komen yg disampaikan prospek
Keterangan : A : Alasan, J : jawaban yang punya blog
1. A: Gak doyan dandan.
J : upline Eva g doyan dandan tuh, emang join Oriflame harus doyan dandan *alesan yg kagak nyambung*
2. A : Gak bisa jualan.
J : emang Eva nyuruh jualan????? Eva kan ngajak bisnis
3. A : Harus order & tutup poin 75 BP/bulan.
J : woiiii, justru itu, inilah bisnis riil, ada produknya, bukan money game yg hanya 'naruh' duit & arah bisnisnya kagak jelas
4. A : Gak doyan dandan, g bisa jualan, gimana mo order & tutup poin 75 BP/bulan.
J : dah pernah liat katalog Oriflame lum? Emang isinya cuma produk untuk dandan????? Emang order 75 BP/bulan harus semua dijual????? Bisa dipake sendiri kan, sayangku ....................
5. A : Gak pake merek Oriflame.
J : pake merek apa say??? yg produknya pasang iklan di TV, di koran, di majalah, dll. Itu artinya dikau beli produk plus bayar artis2 untuk mejeng di media jadi bintang iklan produk yg dikau pakai lho say, rugi duonx!!!!! Gimana klo beli produk yang memberi kalian penghasilan perbulan?????
6. A : Gak enak ama temen, gak enak ama tetangga yang dah join Oriflame.
J : Gak enak kenapa? Kuatir 'dituduh' menurunkan omzet jualan mereka????? Wuuiiiihhhh, pola pikir yang perlu diluruskan tuh, malah justru klo jadi member Oriflame, lebih getol rekrut2 daripada cuma sekedar jualan lho, karena untung jualan cuma 30% (kapan jadi orang kaya donx klo gitu), sementara klo rekrut2 bisa dapet kesempatan LUAR BIASA, lebih dari jualan.
7. A : Males ah, susah ngajalaninya
J : Males???? Buktinya sampe sekarang masih hidup & bernapas, kerja pulak, brarti masih ada semangat donx, hehehehe
8. A : Kuatir ditolak, susah dapet donlen
J : Dah dicoba lum? Klo lum nyoba, jangan pesimis dulu. Kuatir ditolak???? Emang ada bisnis yang menghasilkan uang berjuta2 dengan minim resiko. Resiko bisnis Oriflame hanya 1, DITOLAK, itu pun hanya dilakukan oleh orang2 yang melewatkan kesempatan mendapatkan penghasilan LUAR BIASA, yang mau join, masih buanyaaaakkkkk. Klo bisnis lain, resikonya pasti gak jauh2 dari : habis modal, gagal ditengah jalan dengan embel2 kehilangan banyak duit, rata2 UUD kan (Ujung Ujungnya Duit). Mau jalanin bisnis kayak gitu???? (plus rata2 ribet lho, hehehehehe)
9. A : Gak telaten
J : Samaaaaa, yang punya blog juga tipe orang gak telaten, makanya jalanin bisnis yang gak pake ribet, karena Eva maunya bisnis yg santai, minim resiko, gak ribet tapi bisa menghasilkan banyak uang *cewek matre*
10. Ada yg mau nambahin, huehehehehe, silakan komen, entar yg punya blog kasih jawaban sebagai solusi ngadepin orang yang lebih suka nyari alesan dibandingkan menjalankan aktivitas super luar biasa seperti Oriflame ini

Klik here please


Hotline :
021 - 99351272

FBan, YMan, yuuukkkzzzz

Rabu, 15 Desember 2010

Papa Mama Maia ngerumpi

Papa : Mama sekarang pake Oriflame ya? Lebih murah ato lebih mahal daripada merek favorit Mama yang dulu? *ngitung2 isi dompet*
Mama : Waaahhhh, yo jelas lebih murah Oriflame tapi dari segi kualitas gak kalah lho dengan merek yang dulu Mama pakai *medok Jawa*
Papa : *lega*, Ooo.... gitu ya, pantes sekarang pengeluaran lebih irit
Mama : Bukan cuma lebih irit lho Pa, belanjaan kita tiap bulan bisa dijadikan aset bisnis, jadi pengeluaran berkurang tapi penghasilan kita bertambah dengan menjalani bisnis Oriflame
Papa : Waahhhh, Mama pinter deh. Btw, Mama lagi pake parfum apaan tuh, seger amat aromanya?
Mama : *lagi pake parfum* Ini Enigma Dare to Dream EDT
Papa : Klo gak salah papa liat di katalog harganya Rp 429.000 ya? *hampir pingsan*
Mama : Gak bayar koq, ini gratis tis tis, hadiah WP3
Papa : Ck ck ck, hebat Oriflame, kasih hadiah gak tanggung2, Papa makin cinta deh sama Mama, pinter milih bisnis, muah muah muah
*Adegan selanjutnya iklan duyu yakz*
Misoa tambah guanteng sejak pake ini, hehehehe

Huahahahahahha, kayaknya bentar lagi yang punya blog jadi penulis skenario sinetron deh.
Yukz ah, abis baca skenario sinteron ’Bukan Bisnis Biasa’, klik link ini

Ato ke call center ini
021 - 99351272

Minggu, 12 Desember 2010

BPOM Tak Lagi Uji Kosmetik

Dikutip sama persis dari sumbernya tanpa perubahan sedikitpun (hanya diketik tebal untuk bagian yang sekiranya penting untuk menjadi bahan pemikiran)

BPOM Tak Lagi Uji Kosmetik

Bandung (SINDO) – Harmonisasi ASEAN di bidang kosmetika yang mulai diberlakukan Januari 2011 memaksa masyarakat dapat melindungi diri sendiri dari ancaman bahan kosmetika berbahaya.
Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Kustantaih mengatakan, pasca kesepakatan harmonisasi tersebut, pihaknya tidak lagi melakukan uji pemeriksaan sebelum produk kosmetik baik dari dalam maupun luar negeri beredar.
“Mereka (produsen) hanya memberi tahu bahwa akan memasarkan produknya disini. Jika tidak mengandung bahan berbahaya, kami akan menyetujuinya. Jadi tidak ada uji laboratorium sebelum edar,” Kata Kustantiah di sela – sela seminar bertajuk “International Recent Development in Cosmetic” di Aula Barat Institut Teknologi Bandung (ITB), Kota Bandung, Sabtu (27/11).
Sebelum kesepakatan harmonisasi terbit, BPOM selaku balai pengawas selalu melakukan uji bahan – bahan produk kosmetika. Jika tidak sesuai standar, kata Kustantiah, produk tersebut dilarang dipasarkan. Hal ini dilakukan untuk melindungi masyarakat dari peredaran kosmetika yang mengandung bahan berbahaya bagi kesehatan.
”Tapi mulai tahun depan tidak lagi. Dengan begitu, kita membutuhkan kesadaran masyarakat untuk dapat melindungi dirinya sendiri,” ungkapnya.
Setelah harmonisasi ASEAN berlaku nanti, BPOM hanya akan melakukan pengawasan pasca produk beredar. Kustantiah mengatakan, pihaknya secara rutin akan menggelar inspeksi mendadak di pasar – pasar untuk meneliti berbagai produk kosmetika. ”Sampelnya juga akan kami perbanyak dari tahun – tahun sebelumnya. Kami akan berkoordinasi dengan Kementerian Kesehatan,” kata Kustantiah.
Jika ditemukan produk yang dianggap berbahaya, BPOM akan meminta pemerintah menarik produk itu dari pasaran. Kustantiah mengimbau kepada masyarakat agar tidak lagi coba – coba dalam menggunakan kosmetika. ”Kita harus cermat. Kalau ragu – ragu, tidak usah dibeli,” tegasnya.
Masyarakat, lanjut dia, sebenarnya telah dilindungi Undang – Undang No 9/2008 tentang Perlindungan Konsumen. Sayangnya, implementasi undang – undang tersebut masih lemah. ”Sehingga konsumen maupun pelaku usaha tidak begitu jeli terkait hak dan kewajibannya. Jadi banyak masyarakat yang masih dirugikan,” ucapnya.
Sementara itu, peneliti kosmetika asal Korea Selatan, Jae Kwan Kwang mengungkapkan, bahan kosmetika paling berbahaya hingga saat ini adalah merkuri. Bahan tersebut dapat meracuni tubuh manusia dengan akibat fatal berupa kematian. ”Kosmetika paling aman adalah yang berbahan dasar natural atau alamiah. Jangan menggunakan kosmetika yang mengandung banyak bahan kimia,” ungkap Jaw Kwan.

Sumber : Seputar Indonesia, Senin 29 November 2010 hal. 4

Hhhhmm, ketika masih lum ada harmonisasi aza buanyak beredar kosmetik yg g jelas mereknya, memalsukan merek bahkan berani memalsukan kode izin BPOM (ck ck ck, kurang ajar banget ya plus tega deh, yang melakukan perbuatan ini, padahal ini kan menyangkut kesehatan seseorang) apalagi nanti klo harmonisasi dah diberlakukan, jadi kayak apa ya?????
Jadi .............. yukz, mari, kita sebagai konsumen harus cerdas untuk memilih, tentunya semua ini demi kesehatan kita dan keluarga.
Diatas pun sudah disebutkan, ’ Kosmetika paling aman adalah yang berbahan dasar natural atau alamiah’, makanya, pilih kosmetika yang sudah jelas dan pasti berbahan dasar alami.
Lah, trus masalah pemalsuan merek gimana dunx, secara di pasaran, buanyak beredar kosmetik yg mereknya sudah kita kenal tapi lum tentu terjamin keasliannya.
Ini nih, yang punya blog kasih tips :
  1. Pilih kosmetika yang berbahan dasar alami
  2. Pilih kosmetika yang merek serta kualitas dah terjamin
  3. Pilih kosmetika yang peredarannya tertutup, artinya tidak dijual bebas dan sembarangan, untuk menghindari pemalsuan merek
  4. Pilih kosmetika yang ada jaminan dari pihak produsen dengan bukti adanya segel ketika diterima konsumen.
Eeeemmmmm *mikir keras*.............. apa donx yang harus kita pilih??????
Eva jawab dengan tegas dan pasti : PILIH ORIFLAME
Kenapa?????
Karena Oriflame memenuhi semua kriteria itu, bahkan di kemasan Oriflame pun tercantum dengan jelas masa kadaluarsa dan masa pakai kosmetik tersebut sejak dibuka.
Disitu ada gambar silinder dengan tutup atasnya terbuka dan didalam silinder itu ada tulisan bisa 6M, 12M dsb, artinya kosmetik itu masih bagus digunakan selama sekian bulan (berdasarkan angka yang tertera) sejak dibuka kemasannya/segelnya.
Lah, trus apa gunanya masa kadaluarsa klo ada tambahan informasi seperti ini? (biasanya kode ini selalu jauh dibawah tanggal masa kadaluarsa)
Maksudnya begini :
Masa kadaluarsa : masa dimana kosmetik itu BELUM dibuka kemasannya, kosmetik itu masih bagus/layak dipakai sampai tanggal yang tertera tersebut.
6M, 12M, dsb : masa dimana kosmetik itu SUDAH dibuka kemasannya, kosmetik itu masih bagus/layak dipakai sampai sekian bulan sejak dibuka.
Sudah jelas kan?????
Makanya, jangan ragu untuk memilih ORIFLAME
Jangan cuma beli dari tetangga ato sodara ato temen yang consultan Oriflame, gabung menjadi consultan Oriflame yuuukkkzzzzz, bukan saja bisa dapet kosmetik berkualitas dan terjamin keamanannya, tapi kita bisa mendapatkan penghasilan luar biasa.
Klik disini yukzzzz

Oriflame=Mahal????? Ah, yang bener

Oriflame=mahal?????
Masak seh ……………….
Coba deh baca ilustrasi ini :
”Bocah umur 10 taun, disuruh balapan lari ama bayi umur 1 taun”
Klo yg punya blog nanya : ”Siapa yang menang dalam kompetisi ini”
Ya jelas bocah umur 10 taun, plus yg jawab pertanyaan ini nambahi komen : ”Yg punya blog bego amat seh, yo jelas bayi kalah balapan lari ama bocah 10 taun, ngadu kompetisi koq g seimbang”
Wakakakaka, makanya ciiinnn............. berdasarkan ilustrasi itu, klo mo bandingin sesuatu, harus yang seimbang alias setara.
Klo ada yg komen Oriflame=mahal, dibandingkan sama merek yang mana dulu, setara kagak, pantes kagak dibandingkan, jangan2 bandingin ama kosmetik yg g jelas mereknya, kagak ada izin BPOM, dijual sembarangan (huaaaa, atut ah, entar klo kena efek sampingnya, kan biaya dokter mahal).
Coba deh baca list ini, Oriflame adalah :
  1. Produk impor (dari belahan bumi Eropa booo.....)
  2. Memakai bahan alami berkualitas
  3. Tidak diuji coba pada hewan (langsung pada relawan, so jaminan cucok untuk kulit manusia)
  4. Memiliki izin BPOM
Naaahhhh............., yang punya blog sudah survey neh, plus dulunya pemakai kosmetik ini juga, kriterianya pun sama dengan list tersebut, jadi pantas kan untuk dibandingkan.
Liat deh, masih adakah yang komen Oriflame=mahal??????
No.
Produk
Oriflame
B*** S***
1.
Shower Gel 250 mL
59.000
75.000
2.
Deodorant
Mulai 29.900
99.000
3.
Body scrub 200 mL
79.000
169.000
4.
Eau De Toilette 50 mL
Mulai 99.000
229.000
5.
Body milk
69.000
139.000
6.
Lipstik
Mulai 49.000
139.000
7.
Lip shine/lip gloss
99.000
119.000
8.
Eyeshadow 1 warna
65.000
99.000
9.
Eyeshadow 4 warna
169.000
199.000
10.
Pressed powder
99.000 (8 g)
179.000 (9 g)
11.
Loose powder
89.000 (12 g)
179.000 (14 g)
12.
Foundation
Mulai 42.900
199.000
13.
Concealer
99.000
129.000
14.
Blush On
89.000
129.000
15.
Soap bar 100 g
19.900
29.000
16.
Lip Balm
Mulai 32.900
55.000
17.
Water proof Make Up Remover
79.000
99.000
18.
Face lotion
Mulai 29.900 (50 mL)
159.000 (55 mL)
19.
Face mask 100 mL
99.000
189.000
20.
Cleanser 200 mL
89.000
99.000
21.
Toner 200 mL
89.000
109.000
22.
Foam
89.000
99.000
23.
Eye cream (15 mL)
129.000
139.000
24.
Produk u/ foot care
Mulai 49.000
Mulai 99.000
25.
Body lotion 200 mL
65.000
189.000

Masih kagak percaya juga?????
Makanya gabung Oriflame donx, tak kenal maka tak sayang, gimana mau kenal produk2 Oriflame klo komen mulu, gabung yukz, kagak ada ruginya lho, lha wong GRATIS*, klo dah join kan tau sampe ke dalem2nya, apa itu BISNIS LUAR BIASA

Klik disini yukz ah

Ato sms hotline ini
021 – 99351272

Fesbukan, YMan, ayooooo ........................